Story added by didiarnady on March 2, 2021
Takeru Kashiwagi yang pindah kampus karena dia sedang menghindari setiap masalah yang terjadi di dalam hidupnya, apalagi Takeru memilik masa lalu yang buruk dengan Hiromi Mogami mantan kekasihnya. Tetapi di sekolah baru, masalah kembali muncul saat Takeru mengenal Hikari Jojima cewek yang selama ini terkenal cool, suka bikin masalah namun tetap menjadi idola di kampus barunya Takeru karena kecantikannya. Kabar kedekatan Takeru dan Hikari didengar oleh Kentaro Takemoto lelaki ganteng yang selama ini dianggap paling dekat dengan Hikari. Kabar itu juga membuat Masumi Nakata si biang onar kampus menjadi kelabakan karena dia sendiri tak pernah bisa mendekati Hikari. Takeru semakin galau saat perkenalannya dengan Hikari memang benar-benar selalu menimbulkan masalah. Banyak yang cemburu dan banyak yang tidak suka dengan Takeru si cowok baru. Takeru berusaha menghindari Hikari dengan mendekatkan diri pada Akari Sato.
Kanna Hashimoto
Hayate Ichinose
Ayaka Konno
Mizuki Itagaki
Sho Hirano
Kento Nakajima
Yui Koike
Kaede Aono
Sayu Kubota
Shunya Shiraishi
Yukie Nakama
Chiaki Kuriyama
Kimiko Yo
Join the Conversation